Emas bergerak turun tipis pada awal minggu, ketika ditimbang oleh ketidakpastian terhadap langkah The Fed berikutnya. FOMC akan memulai pertemuan dua hari dan pada hari Kamis, kebijakan terbaru akan diumumkan, Gubernur Fed, Bernanke akan memberikan pernyataan terkait kegalauan pasar terhadap langkah …
Harga Emas Terus Berkonsolidasi
Harga Emas terus berkonsolidasi ketika perdebatan mengenai pengecilan jumlah pembelian obligasi AS. Walaupun, bank sentral mungkin telah mencoba untuk mengklarifikasi niat mereka. Tetapi, banyak ekonom menyarankan Fed untuk membatalkan harapan yang muncul di pasar bahwa "The Fed mungkin akan …
Emas Tertekan Karena Data Ekonomi AS
Emas berbalik ke bawah menuju level terendah pada hari Kamis ketika data ekonomi menunjukkan penurunan klaim pengangguran AS awal pekan lalu sebanyak 12k dan penjualan ritel AS melompat 0,6% sehingga melampaui risiko bahwa Fed akan mulai menghapus akomodasi. Bagaimanapun, momen tersebut akan menjadi …