Emas stabil pada hari Selasa setelah menyentuh level satu bulan terendah di sesi sebelumnya, karena data penjualan ritel AS membaik sehingga melemahkan kemungkinan perlunya langkah-langkah stimulus lanjutan dari bank sentral AS dan membuat daya tarik emas sebagai lindung nilai terhadap inflasi …
Emas Jatuh Tajam Karena Spanyol Belum Meminta Bailout
Emas jatuh tajam pada hari Senin, memperpanjang kerugian sesi sebelumnya, ketika para investor cemas terhadap ketidakpastian atas rencana bailout Spanyol dan beberapa data ekonomi AS yang membaik. Hedge fund dan fund manager telah mengangkat harga emas berjangka ke posisi yang paling bullish …
Potensi Emas Terkait Fiscal Cliff AS
Emas sedikit berubah pada Jumat setelah pada sesi sebelumnya dolar kembali tertekan dengan bergerak ke bawah dari level tertinggi satu bulan. Logam mulia menguat didukung oleh data klaim pengangguran AS turun ke level terendah dalam lebih dari empat tahun. Ketegangan antara Turki dan Suriah …