Emas terlihat menguat tipis hari ini setelah munculnya kepastian proses penyelamatan Eropa dimana para pemimpin Eropa sepakat untuk rencana penyelamatan perbankan Eropa. Pada pertemuan yang ketiga belas kali di Brusell, Belgia. Para pemimpin Eropa juga membahas cara memperkuat peranan International …
Tekanan Bearish Pada Emas Belum Berakhir
Harga emas kembali mengalami penurunan selama empat hari berturut-turut di tengah maraknya aksi jual terhadap komoditas yang biasanya menjadi aset pilihan di tengah kondisi perekonomian yang tidak menentu. Saat ini emas telah berubah menjadi komoditas umum dimana harga emas yang biasanya relatif …
Emas kembali Terpuruk
Emas kembali berada di zona merah setelah mencatatkan performa buruk dalam 3 hari terakhir searah dengan? beberapa asset-aset beresiko lain di pasar internasional menyusul tingginya skeptisme mengenai rencana peningkatan fasilitas stabilitas keuangan Eropa dan kondisi perkonomian di AS yang belum …