Euro kembali melemah pada hari kedua terhadap dollar, smentara minyak dan saham berguguran setelah Presiden Bank Central Eropa Jean-Calude Trichet mengatakan bahwa krisis hutang ini mengancam akan menginfeksi bank-bank dan mengakibatkan Federal Reserve memotong perkiraan pertumbuhan ekonomi …
Sudah Waktunya untuk Sadar, Yunani
Albert Einstein sering dikatakan sebagai orang yang kurang waras, dikarenakan dia melakukan suatu hal yang sama, berulang-ulang, tapi mengharapkan mendapatkan hasil yang berbeda. Pada saat ini, melihat krisis hutang Yunani yang berkepanjangan, rasanya sudah dapat dikategorikan sebagai tindakan yang …
Harga Emas Naik ke Level Tertinggi Dalam 2 Minggu Terakhir; Sementara Krisis Hutang Yunani Terus Berkelanjutan
Harga emas meningkat tajam pada perdagangan hari Selasa, dan bertahan di level tertinggi selama 2 minggu terakhir, hal ini dipicu oleh berita bahwa Yunani diharuskan melakukan peraturan pengetatan baru, guna menghindari kegagalan pembayaran hutang. Emas meningkat sebanyak 91 sen ke level …