Harga emas naik pada hari Selasa karena melanjutkan kenaikannya dari sesi terakhir ketika pandemi COVID-19 terus menghantam ekonomi di seluruh dunia. Harga Emas mencapai level tertinggi dengan naik sebanyak 0,35% dan berada pada kisaran USD 1722 per troy ounce karena investor berbondong-bondong …
Analisa Emas
Harga Emas Tunggu Aksi Berikutnya
Kinerja pergerakan emas dalam minggu-minggu terkahir sejak Covid-19 menjadi pandemi telah menjadi bintang. Harga emas terus bergejolak, dengan berbalik ke level yang lebih rendah untuk tahun ini sebelum naik ke level tertinggi 2012. Saat ini, harga emas berada di kisaran USD 1680.00 per troy …
Harga Emas Naik Karena Aksi The Fed
Harga emas melonjak lebih dari 2% ke level tertinggi dalam sebulan setelah Federal Reserve AS mengumumkan stimulus besar-besaran untuk memerangi ekonomi akibat pandemi coronavirus. Harga emas melonjak sebanyak 2% dan berada pada kisaran USD 1690.17 per troy ounce, setelah sebelumnya mencapai …