Harga emas ditutup dengan mendapatkan penguatan yang moderat pada hari Kamis tetapi masih berada di bawah level USD 1300 per troy ounce ketika indeks dolar AS bergerak menuju level yang lebih tinggi setelah Federal Reserve AS memutuskan menaikkan suku bunga utama. Harga emas diperdagangkan pada …
Emas
Emas Bertahan Tunggu The Fed
Harga emas bergerak turun pada sesi sebelumnya ketika hasil positif dari pertemuan puncak antara Presiden AS Donald Trump dan pemimpin Korea Utara Kim Jong Un. Harga Emas turun sebanyak USD 2,40 atau 0,18% dan berada di kisaran USD 1300.90 per troy ounce. Pertemuan Trump-Kim yang dilakukan di …
Ketidakpastian Membuat Harga Emas Konsolidasi
Hingga berita ini diulas, terlihat harga Emas hampir tidak banyak berubah karena investor menunggu hasil pertemuan the Fed yang diperkirakan akan menaikkan suku bunga AS dan pertemuan antara Trump dengan Kim Jong Un pada minggu ini. Harga emas naik sebanyak 0,2 persen dan berada pada kisaran USD …