Emas terus memberikan tekanan terhadap dollar setelah Angela Markel dan Nikolas Sarkozy memberikan pernyataan warning kepada Yunani agar mencari dan mencapai solusi krisis hutang yang melanda negara para dewa ini. Angela juga mengatakan bahwa Yunani tidak akan mendapatkan bailout tahap kedua …
Emas
Emas Mencoba Bullish
Harga emas pada sesi Asia tadi pagi sempat melemah dan berhasil melakukan rebound ke atas pada sesi Eropa. Bayangan ketidakpastian akan krisis ekonomi yang terjadi di Eropa, mulai sedikit terhapuskan dikarenakan AS mulai lepas dari ancaman krisis. Berkurangnya tingkat pengangguran di AS …
Emas Dijadikan Alat Lindung
Harga emas menguat kembali pada sesi AS setelah sempat jatuh di awal sesi Eropa. Pernyataan Mentri Pertahanan Inggris di Washington, bahwa Inggris akan melakukan penetrasi militer jika Iran memblokir selat Hormuz. Pergerakan emas bereaksi cepat dengan bergerak ke atas menguat terhadap dollar di …