Harga emas sempat bergerak naik pada perdagangan New York karena ketegangan antara Ukraina dan Rusia mendorong permintaan untuk logam emas sebagai investasi safe haven. Ukraina tidak akan membiarkan konvoi 280 truk Rusia yang akan membawa bantuan kemanusiaan untuk menyeberang ke wilayahnya dengan …
Pernyataan Mantan Gubernur Bank Sentral Inggris
Harga Emas terus berada dalam fase konsolidasi di atas USD 1300 per troy ounce karena didukung oleh ketegangan geopolitik di Timur Tengah dan di Eropa Timur. Pergerakan dolar dan saham terlihat kembali menguat sehingga membebani pergerakan harga emas. Nato - Rusia "Kami terus bergerak ke …
Emas Terkoreksi Ketika Obama Umumkan Serangan
Harga Emas didorong ke level tiga minggu tertinggi baru di level USD 1322.69 per troy ounce, setelah Presiden AS Obama mengumumkan bahwa AS secara resmi telah melakukan serangan udara terhadap ISIS di Irak. Dalam beberapa jam pengumuman itu, AS telah membom posisi artileri ISIS di Irak …