Istilah emas batangan, emas koin atau emas serbuk mungkin sudah tidak asing lagi bagi Anda. Tapi, pernahkah Anda mendengar tentang gold nugget? Gold nugget atau nugget emas potongan emas yang mengendap dan terbentuk secara alami. Jika dilihat sekilas, bongkahan emas ini memang bentuknya menyerupai …
Super Mahal, Ini Dia 6 Makanan dengan Kandungan Emas yang Pernah Dijual!
Berharga, elegan dan mahal. Itu adalah 3 kata yang paling cocok untuk menjelaskan emas. Orang-orang sangat menghargai emas dan menggunakannya untuk berbagai kebutuhan. Anda mungkin sudah tahu bahwa emas digunakan sebagai perhiasan atau salah satu bahan untuk membuat alat-alat elektronik. Tapi …
Apa yang Dimaksud Saham Blue Chip? Yuk, Cari Tahu di Sini!
Saham merupakan produk investasi yang paling populer dan banyak dipilih oleh investor di berbagai belahan dunia. Tidak seperti investasi seperti deposito atau emas, berinvestasi saham membutuhkan pengetahuan yang mumpuni. Bukan hanya terkait tekniknya saja, tapi jenis saham yang jadi pilihan. Salah …