Harga Emas terlihat berjuang kembali dengan naik ke level tertinggi dengan mengakhiri perdagangan harian pada kisaran USD 1348 per troy ounce. Harga emas sempat tertekan dengan bergerak ke bawah ke level USD 1340 per troy ounce. Kekhawatiran mendalam tentang pasar saham telah membantu dan mendorong …
Emas Terus Melakukan Aksi Penetrasi Ke Atas
Harga Emas terus bergerak ke atas dengan mencapai level USD 1348.40 per troy ounce. Saat ini, ketegangan di Suriah telah menurun dan perang dagang dengan Tiongkok telah kembali menjadi perhatian pasar. Dollar Dolar merosot ketika muncul tanggapan dari pelaku pasar terhadap tweet presiden AS …
6 Kesalahan yang Sering Dilakukan dalam Berinvestasi Emas
Meski sudah ribuan tahun berlalu sejak pertama kali manusia menemukan emas sebagai benda berharga, sampai sekarang emas tak pernah kehilangan nilainya. Tak heran, meski banyak investasi baru yang muncul, masih banyak orang yang lebih mempercayakan asetnya untuk ditukar dengan emas. Ketika …


